Latest posts

All
fashion
lifestyle
sports
tech

Trending News

Pengaruh “Sleep Call” Terhadap Gen-Z 01
02
Korelasi Supportsystem Pada Kehidupan Seorang Individu
03
Pentingnya “Someone To Talk” Untuk Meminimalisir Depresi
04
Dukungan Orang Terdekat Terhadap Penyesuaian Sosial Mahasiswa Baru

Popular

Pengaruh “Sleep Call” Terhadap Gen-Z
Korelasi Supportsystem Pada Kehidupan Seorang Individu
Pentingnya “Someone To Talk” Untuk Meminimalisir Depresi
Strategi Mengatasi Stress Pada Remaja

Pengaruh “Sleep Call” Terhadap Gen-Z

Oleh:Yessy Olivia Fikri Choirun NizakUniversitas Muhammadiyah Malang Generasi muda saat ini memiliki banyak cara unik untuk mengekspresikan cinta kepada pasangannya. Kebanyakan dari mereka kerap kali disebut budak cinta (bucin), karena lebih intens dalam megorbankan waktunya dan rela melakukan apa saja agar bisa tetap berkomunikasi meski tidak dalam interaksi verbal. Seiring dengan kemajuan teknologi, banyak metode…

Read More

Korelasi Supportsystem Pada Kehidupan Seorang Individu

Oleh:Athallah Elfreda Andhika WikramaUniversitas Muhammadiyah Malang Ketika mendengar kata supportsystem apasih yang ada di kepalamu? Pasti setiap individu memperlukan seorang supportsystem. Namun, banyak orang yang menyalah artikan supportsystem, mengapa? Karna setiap orang berpikiran seorang support system adalah orang yang terus menerus disamping kita, seperti pasangan, padahal arti supportsystem sendiri adalah system pendukung bukan orang yang…

Read More

Pentingnya “Someone To Talk” Untuk Meminimalisir Depresi

Oleh:Putri UmaidaUniversitas Muhammadiyah Malang Gen-z tentu sudah tidak asing lagi dengan istilah someone to talk, Apasih someone to talk itu? Jadi istilah ini diartikan sebagai seseorang yang bisa kita ajak bicara dan berbagi cerita. Banyak yang mengatakan bahwa someone to talk itu adalah pacar. Tapi, dari hasil yang saya amati serta dari pengalaman pribadi, nyatanya…

Read More

Strategi Mengatasi Stress Pada Remaja

Oleh:Diffa Else Wahyu LestariUniversitas Muhammadiyah Malang Berbagai tekanan mental dan fisik dapat bertubi-tubi menyerang pikiran, mulai dari tekanan akibat ujian sekolah, perubahan bentuk tubuh, pergaulan social, media social dan cyberbullying, hingga depresi dan kegelisahan. Setiap remaja pasti memiliki berbagai permasalahan yang dihadapi dalam kehidupannya. Permasalahan yang timbul terkadang bukanlah masalah yang mudah untuk dicari solusinya….

Read More

Mengenal Pentingnya Menjaga Kesehatan Mental di Era Digital Pada Remaja

Oleh:Evita ReshwanayaUniversitas Muhammadiyah Malang Kesehatan mental remaja menjadi isu yang semakin marak di era digital, di mana media sosial memainkan peran signifikan dalam kehidupan sehari-hari. Platform seperti Instagram, Tiktok, dan Twitter telah menjadi ruang bagi remaja untuk mengekspresikan diri, menjalin pertemanan, hingga mencari validasi. Namun, dibalik manfaatnya, media sosial seringkali memicu berbagai masalah psikologis, seperti…

Read More

Dukungan Orang Terdekat Terhadap Penyesuaian Sosial Mahasiswa Baru

Oleh:Najwa Fadila RahmadaniUniversitas Muhammadiyah Malang Masa transisi dari sekolah menengah ke dunia perkuliahan membawa banyak perubahan, termasuk tanggung jawabnya yang lebih besar, lingkungan yang lebih kompleks, serta kesiapan untuk menyesuaikan diri dengan aturan yang ada di kampus.Proses penyesuaian sosial menjadi tantangan utama bagi mahasiswa baru karena mereka harus membangun hubungan baru, memahami dinamika sosial, dan…

Read More

Mengatasi Stereotip Gender untuk Mewujudkan Kesetaraan Gender di Lingkungan Kerja

Menciptakan suatu lingkungan yang adil, profesional dan produktif dibutuhkan suatu aspek penting yang harus ada yaitu Kesetaraan Gender. Steorotip mengenai gender masih memengaruhi cara masayarakat berperilaku di dunia kerja khususnya di lingkungan kerja dalam menilai teman kerja dengan berdasar jenis kelamin. Contohnya, adanya stereotip dan anggapan bahwa yang mengampu posisi sebagai pemimpin dalam kepemimpinan adalah…

Read More

Rusaknya Kesehatan Mental Pada Anak Broken Home

Oleh:Ledy NoviantyUniversitas Muhammadiyah Malang Kesehatan mental adalah kondisi seseorang memiliki keseimbangan emosional, psikologis, dan sosial yang baik. Ini mencakup kemampuan seseorang untuk mengelola perasaan, berfikir secara jernih, berinteraksi dengan orang lain secara sehat, serta menghadapi tantangan hidup sehari-hari dengan baik. Kesehatan mental yang baik memungkinkan seseorang untuk merasa bahagia, dan mampu menjalani aktifitas sehari-hari tanpa…

Read More

Peran Parenting Terhadap Penanganan ADHD

Oleh:Naila Zalfa AdyantiUniversitas Muhammadiyah Malang Parenting atau pola asuh adalah proses dimana orang tua memberikan pengaruh dan perhatian terhadap tumbuh kembang anak baik dalam aspek fisik, emosionalk, social, maupun intelektual. Parenting memiliki beberapa jenis yang diantaranya, pola asuh otoriter (Authotarian Parenting) merupakan pola asuh yang memberikan aturan yang ketat dan tanpa ada diskusi, yang kedua…

Read More

Pengaruh Teknologi Terhadap Perkembangan Anak

Oleh:Dwi Tara LiandiUniversitas Muhammadiyah Malang Teknologi adalah kata yang diambil dari bahasa Inggris “Technology” yang diserap dari bahasa Yunani yaitu “Technologia”, dengan makna keahlian pengetahuan. Secara umum, pengertian teknologi adalah ilmu pengetahuan yang didalamnya mempelajari mengenai suatu keterampilan suatu alat, juga metode pengolahan serta ekstraksi dari suatu benda, agar mampu menyelesaikan berbagai permasalahan tertentu serta…

Read More