Strict Parents dan Pengaruhnya Pada Pola Kepribadian Remaja Putri

Oleh:Mutiara Feby RenataUniversitas Muhammadiyah Malang Pada jaman sekarang banyak sekali anak atau bahkan remaja-remaja di Indonesia yang mengalami salah pergaulan. Salah pergaulan yang dimaksud adalah buruknya lingkungan pertemanan, hal yang dilakukan saat bersama teman seperti, minum minuman keras, narkoba, atau bahkan sex bebas. Baik laki-laki maupun perempuan mulai terjerumus kedalam pergaulan bebas. Beberapa faktor yang…

Read More

Pengaruh Pengalaman Pribadi Anak Laki-laki Yang Mempengaruhi Hubungan Romantisnya Saat Dewasa

Oleh:Aisyah Fayyaza ZahirahUniversitas Muhammadiyah Malang Dalam proses pertumbuhan dan perkembangan seorang anak, pengalaman pribadi yang dilalui selama masa kanak-kanak memberikan pengaruh yang signifikan terhadap perkembangan psikologis dan sosialnya. Bagi anak laki-laki, pengalaman-pengalaman ini tidak hanya membentuk identitas mereka, tetapi juga mempengaruhi cara mereka menjalani hubungan dengan orang lain, terutama dalam konteks romantis di masa dewasa….

Read More

Dampak Psikologis Cyberbullying Terhadap Kesehatan Mental Remaja

Oleh:Pradipta Kanahaya M.KUniversitas Muhammadiyah Malang Masyarakat sebagian besar nemiliki alat elektronik yang terhubung dengan internet biasa disebut dengan handphone, laptop, tablet, dan lain-lain. Alat elektronik tersebut biasanya digunakan untuk telekomunikasi serta mencari beberapa informasi dengan mudah, namun disamping itu penggunaan alat elektronik dapat berdampak positif ataupun negatif tergantung oleh masing-masing individu pada penggunaan alat tersebut….

Read More

Dukungan Pada Remaja yang Mengalami Depresi

Depresi pada remaja adalah masalah kesehatan mental yang sering kali terabaikan, padahal dampaknya bisa sangat besar pada perkembangan emosional, sosial, dan psikologis mereka. Penting bagi orang-orang di sekitar remaja untuk mengenali gejala depresi, seperti perubahan suasana hati, kesulitan tidur, atau merasa tidak berdaya, agar mereka dapat memberikan dukungan yang tepat atau membantu mencari bantuan profesional.

Read More

Peningkatan Inflasi: Lonjakan Harga Bahan Pokok Menjelang Akhir Tahun

Menjelang akhir tahun, peningkatan harga bahan pokok sering menjadi fenomena yang berulang di Indonesia. Tahun ini, lonjakan harga bahan pokok kembali menjadi perhatian masyarakat dan pemerintah, terutama dalam menghadapi persiapan libur Natal dan Tahun Baru. Kondisi ini tidak hanya menambah beban ekonomi masyarakat, tetapi juga mengindikasikan tantangan dalam stabilitas ekonomi nasional. Faktor-Faktor Penyebab Lonjakan Harga…

Read More